PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2020
PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2020
Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan akuntabel, serta berorientasi pada hasil, yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama : Xxxx. Xx. X. Xxxxxx Xxxxxxxxx, M.Pd, M.Ed.
Jabatan : Dosen Teknologi Pendidikan
untuk selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA Nama : Dr. Xxxxxxxxx, M.Pd
Jabatan : Wakil Dekan II Fakultas Ilmu Pendidikan
selaku atasan pihak pertama, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.
PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab PIHAK PERTAMA.
PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.
PIHAK KEDUA,
Dr. Xxxxxxxxx, M.Pd
Malang, 3 Februari 2020 PIHAK PERTAMA,
Xxxx. Xx. X. Xxxxxx Xxxxxxxxx, M.Pd, M.Ed.
TARGET KINERJA
No. | Sasaran Kinerja | Indikator Kinerja | Satuan | Target |
1 | Meningkatnya tata kelola satuan kerja di lingkungan Ditjen Pendidikan Tinggi | Berperan serta aktif dalam pertemuan ilmiah di Lingkungan Perguruan Tinggi sebagaiAnggota/peserta | SK | 1 |
Berperan serta aktif dalam pertemuan ilmiah Tingkat Internasional Nasional/Regional sebagai Anggota/peserta | SK | 2 | ||
Menjadi anggota Organisasi Profesi Tingkat Internasional Sebagai Anggota atas permintaan | SK Penugasan | 1 | ||
2 | Meningkatnya kualitas kurikulum dan pembelajaran | Mengembangkan bahan pengajaran Diktat Modul Petunjuk Praktikum Model Alat bantu Audio visual Naskah tutorial | Karya | 2 |
Mengembangkan bahan pengajaran buku ajar | Buku | 1 | ||
Mengembangkan program kuliah | Makalah | 2 | ||
Membina kegiatan mahasiswa dibidang Akademik dan Kemahasiswaan. | SK | 1 | ||
Bertugas sebagai Anggota penguji pada Ujian Akhir. | Surat Pexxxxxxx | 00 | ||
Bertugas sebagai Ketua penguji pada Ujian Akhir. | Surat Xxxxxxxxx | 0 | ||
Membimbing dalam menghasilkan skripsi. | Lembar Pengesahan | 5 | ||
Membimbing dalam menghasilkan tesis. | Lembar Pengesahan | 7 | ||
Membimbing dalam menghasilkan disertasi. | Lembar Pengesahan | 10 | ||
Melaksanakan perkuliahan/tutorial dan membimbing menguji serta menyelenggarakan pendidikan di laboratorium praktek keguruan bengkel studio/kebun percobaan/teknologi pengajaran dan praktek lapangan untuk 10 sks pertama | SKS | 20 | ||
3 | Meningkatnya kualitas dosen pendidikan | Menghasilkan karya ilmiah hasil penelitian atau hasil pemikiran yang dipublikasikan melalui | Makalah | 2 |
tinggi | seminar disajikan secara Internasional | |||
Menghasilkan karya ilmiah hasil penelitian atau hasil pemikiran yang dipublikasikan dalam Jurnal/ Majalah Nasional tidak terakreditasi | Artikel | 4 | ||
Menghasilkan karya ilmiah hasil penelitian atau hasil pemikiran yang dipublikasikan dalam Jurnal/ Majalah Nasional terakreditasi | Artikel | 2 | ||
Menghasilkan karya ilmiah hasil penelitian atau hasil pemikiran yang dipublikasikan dalam Jurnal/ Majalah Internasional | Artikel | 2 |
Wakil Dekan II
Fakultas Ilmu Pendidikan,
Dr. Xxxxxxxxx, M.Pd
Malang, 3 Februari 2020 Dosen TEP,
Xxxx. Xx. X. Xxxxxx Xxxxxxxxx, M.Pd, M.Ed.